Doa Sholat Subuh Lengkap Arab Latin dan Artinya

Doa Khusus Setelah Selesai Sholat Subuh
Doa Sholat Subuh Lengkap Arab Latin dan Artinya
Selain doa yang selalu dibaca setiap selesai sholat atau lebih tepatnya doa setelah wirid bakda sholat secara umum, ada pula doa yang khusus dibaca dan setiap waktunya berbeda, walaupun ini tidak mengharuskan, akan tetapi tidak ada salahnya jika kita mau mengamalkannya sesuai waktu sholat tertentu. Berikut teks doa yang dibaca setelah selesai wirid khusus Sholat Subuh lengkap arab latin dan artinya: (اَلدُّعَاءُ بَعْدَ صَلَاةِ الصُّبْحِ) اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ رَبِّ اْلعَالَمِيْنَ. حَمْدًا يُوَافِى نِعْمَهُ وَيُكَافِى مَزِيْدَهُ يَارَبَّناَ لَكَ اْلحَمْدُ كَماَ يَنْبَغِىْ لِجَلَالِ وَجْهِكَ وَعَظِيْمِ سُلْطَانِكَ. اَللّٰهُمَّ صَلِّ عَلىٰ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَلَاةً تُنْجِيْنَابِهَا مِنْ جَمِيْعِ اْلأَهْوَالِ وَالْأٰفَاتِ, وَتَقْضِى لَنَابِهَا مِنْ جَمِيْعِ الْحَاجَاتِ, وَتُطَهِّرُنَابِهَا مِنْ جَمِيْعِ السَّيِّئَآتِ, وَتَرْفَعُنَابِهَا عِنْدَكَ أَعْلىٰ الدَّرَجَاتِ, وَتُبَلِّغُنَابِهَا أَقْصَى الْغَيَاتِ مِنْ جَمِيْعِ الْخَيْرَاتِ فِى الْحَيَاةِ وَبَعْدَ الْمَمَاتِ. اَللّٰهُمَّ اِنَّا نَسْئَل…

Tentang penulis

Pengalaman Adalah Guru Terbaik. Maka, Kita Pasti Bisa Kalau Kita Terbiasa. Bukan Karena Kita Luar Biasa. Setinggi Apa Belajar Kita, Tidahlah Menjadi Jaminan Kepuasan Jiwa, Akan Tetapi Yang Paling Utama Adalah Seberapa Besar Kita Bermanfaat Untuk Ses…

Posting Komentar