Sholat Hajat Lengkap Pengertian dan Tatacara serta Niat Lengkap Arab Latin dan Artinya

Panduan dan Tatacara serta Niat Sholat Hajat Lengkap
Sholat Hajat Lengkap Pengertian dan Tatacara serta Niat Lengkap Arab Latin dan Artinya
Salah satu Sholat Sunnah yang dapat diamalkan untuk untuk memohon sesuatu kepada Alloh SWT adalah Sholat Hajat . Mengetahui bagaimana tata cara sholat hajat yang benar tentu akan memudahkan anda dalam mengamalkannya. Sholat hajat merupakan salah satu ibadah sholat sunnah yang juga dianjurkan dalam Islam. Bagi seseorang yang sedang memiliki hajat atau tujuan tertentu melaksanakan sholat sunnah hajat bisa menjadi salah satu alternatif agar keinginan cepat dikabulkan. Daftar Isi Artikel: Sebagaimana petunjuk yang diberikan oleh Syekh Nawawi Banten dalam kitabnya Nihayatuz Zain . Dalam kitab tersebut, Syekh Nawawi menyarankan agar seseorang yang sedang berhajat untuk melaksanakan sholat hajat. “Orang yang sedang mengalami kesempitan, berhajat untuk membuat mashlahat agama dan dunianya, dan merasakan kesulitan karenanya, hendaklah melakukakun sholat hajat sebagaimana berikut,” (Lihat Syekh M Nawawi Banten, Nihayatuz Zain, [Beirut, Darul Kutub Al-Ilmiyyah: 2002 M/1422 H], cetakan pertama, halaman…

Tentang penulis

Pengalaman Adalah Guru Terbaik. Maka, Kita Pasti Bisa Kalau Kita Terbiasa. Bukan Karena Kita Luar Biasa. Setinggi Apa Belajar Kita, Tidahlah Menjadi Jaminan Kepuasan Jiwa, Akan Tetapi Yang Paling Utama Adalah Seberapa Besar Kita Bermanfaat Untuk Ses…

Posting Komentar