Kumpulan Pujian Syair diantara Adzan dan Iqomah beserta Hukumnya

Kumpulan Pujian Syair diantara Adzan dan Iqomah beserta Hukumnya
Kumpulan Pujian Syair diantara Adzan dan Iqomah beserta Hukumnya
Membaca pujian yang berisi sholawat, dzikir dan doa kepada Alloh diantara adzan dan iqomah, menunggu imam datang merupakan sebuah kebiasaan Umat Muslim di kampung dan desa-desa. Daftar Isi Artikel: Hukum Melantunkan Pujian Sebelum Sholat Berjamaah Melantunkan puji-pujian sholawat serta doa sebelum iqomah dikumandangkan hukumnya adalah diperbolehkan. Dalam Agama Islam Hal yang demikian Tidak ada larangan. Membaca pujian sebelum melaksanakan sholat berjemaah bahkan dianjurkan jika bertujuan menunggu dan memanggil masyarakat sekitar untuk datang berjemaah, hal itu pun sama halnya dengan Dakwah. Selain itu, secara umum, melantunkan pujian di dalam masjid sebelum melaksanakan sholat berjemaah, hukumnya diperbolehkan. Menurut ulama Hanafiyah dan Malikiyah membaca pujian di dalam masjid jika pujian tersebut berisi sholawat, doa, zikir, mengandung unsur hikmah dakwah, hal itu termasuk perbuatan baik dan mulia. Syi’iran merupakan rangkaian kata indah yang dikemas menjadi bait-bait yang biasanya disena…

Tentang penulis

Pengalaman adalah Guru Terbaik. Oleh sebab itu, kita pasti bisa kalau kita terbiasa. Bukan karena kita luar biasa. Setinggi apa belajar kita, tidahlah menjadi jaminan kepuasan jiwa, akan tetapi yang paling utama adalah seberapa besar kita memberi ma…

Posting Komentar